• homepost1

  • homepost4

  • homepost2

  • homepost5

  • homepost3

  • homepost6

  • homepost7

Harajuku Style: Gaya Busana dari Jepang

Gaya Harajuku atau Harajuku Style bisa disebut sebagai over style. Gaya Harajuku atau Harajuku Style merupakan gaya menyeluruh (total), baik gaya rambut, gaya pakaian, kaos kaki, bahkan sepatu. Orang-orang akan melotot pada tata rambut, pakaian busana bernuansa gothic, cara berpakaian dalam anime (animasi kartun Jepang), berupa Sailor Moon, Final Fantasy atau anime-anime khas Jepang lainnya. Bersepatu boot super high heels juga bagian dari Harajuku Style. Keinginan berkreasi dengan gaya busana, gaya rambut, tata wajah ditampilkan sesuai dengan selera atau kehendak masing-masing dan semua itu hanya bisa kita lihat atau selami dalam dunia Harajuku Style atau Gaya Harajuku. Gadis – Gadis Harajuku Style – Gaya Harajuku di Kota Tokyo, Jepang Jika melihat sejarah perkembangannya, Harajuku adalah nama sebuah tempat yang sangat ramai di ibukota Jepanga, Tokyo. Tempat tersebut dipenuhi dengan banyak sekali took-toko yang menjual berbagai macam barang-barang untuk kebutuhan penampilan. Dimulai dari pakaian, aksesoris, sepatu hinggal alat-alat kecantikan muka dan masih banyak lagi, namun kesemuanya itu sangat kontras atau berbeda sekali dengan yang lazim kita pakai sehari-hari. Lebih dari 20 tahun yang lalu, Harajuku mulai terkenal di Jepang, perlahan namun pasti, sedikit demi sedikit fashion dan aksesoris yang berbeda dengan style yang biasa di Jepang mulai mendominasi dan sekarang menjadi sebuah trend tersendiri di Kota Harajuku. Bagaimana dengan negeri kita ini, Indonesia? Berbagai sumber banyak menerangkan bahwa 4 tahun belakangan ini Gaya Harajuku atau Harajuku Style mulai kelihatan ramai diperbincangkan, terutama bagi kalangan anak-anak muda. Masyarakat Indonesia mulai mengetahuinya dari majalah-majalah, internet, artis-artis yang mereka lihat atau toko-toko aksesoris. Pernak-pernik untuk Gaya Harajuku kalau dulu sukar didapat, sekarang bisa dibilang mudah. Ada satu hal yang menjadi ciri khas dari Harajuku Style atau Gaya Harajuku ini, yaitu sama sekali tidak ada aturan, berani tampil beda, berani ber-eksperiment. Semakin khas atau unik semakin baik sekali. Orang-orang di Indonesia peminat Harajuku Style bisa dikatakan belum seperti Negara asalnya. Di Negara asalnya, Jepang, mereka yang penganut sejati Harajuku Style terkadang memakai sepatu yang berbeda antara kaki kanan dan kiri.
Source : http://sakuraharajuku.co.cc

Filed Under: , ,

About the Author

My name is Dinh Quang Huy or known as alias NhamNgaHanh .I made this template in magazine style and named it Simplex Darkness .I hope it helpful to persons who want a solutions for a template in Blogspot.To download this template and see template install instruction ,go to Simplex Design blog.